20 Film Jepang Terbaik Dengan Berbagai Macam Genre

Steve Rogers

20 Film Jepang Terbaik – Untuk anda yang memiliki hobi menonton film atau bahkan untuk anda yang sangat suka mengoleksi berbagai macam film maka ulasan pada kali ini akan membahas tentang 20 film jepang terbaik untuk anda para penggemar film.

Lihat juga 20 Film Thailand Terbaik Yang Wajib di tonton

Pada ulasan berikut ini bukan hanya memberikan informasi mengenai film jepang biasa namun mengenai film yang benar benar memiliki alur cerita yang sangat baik sehingga masuk dalam nominasi sebagai film terbaik yang ada di jepang.

20 Film Jepang Terbaik Dengan Berbagai Macam Genre

Dan film jepang terbaik ini terdiri atas beberapa macam genre yang memiliki nilai plus masing-masing. Untuk anda yang sudah penasaran maka langsung saja simak beberapa judul film terbaik jepang yang ada dibawah ini.

1. Crows Zero 2007

Untuk film terbaik di jepang yang pertama adalah Crows Zero. Film bergenre school life bercampur action ini berkisah tentang petualangan fighting dari Genji Takiya atau anak gengster yang sedang membuktikan dirinya pada ayahnya bahwa dirinya mampu untuk mencapai kejayaan tanpa mendapatkan bantuan dari ayahnya. Dan salah satu cara yang dilakukan yaitu menguasai SMK Suzuran yang pada saat itu dikuasai oleh Tamao Serizawa. Film Crows Zero ini sendiri terbagi menjadi 3 bagian yaitu ada Crows Zero, Crows Zero 2 dan Crows Zero 3 dengan jalan inti yang berbeda beda namun masih saling berkaitan.

2. 700 Days Of Battle US Vs The Police 2008

Untuk film jepang terbaik yang kedua berjudul 700 Days Of Battle US Vs The Police. Film bergenre school life bercampur komedi ini menceritakan tentang kumpulan anak SMA yang sangat usil dan sering mengerjai polisi. Anak anak ini melakukan berbagai macam usaha untuk dapat membuat para polisi tidak betah tinggal di distriknya dan tidak hanya itu saja, geng anak usil ini rupanya memiliki kehidupan tersendiri yang sangat kocak.

3. Detroit Metal City 2008

Untuk film jepang terbaik yang ketiga berjudul Detroit Metal City. Film bergenre komedi yang satu ini sangat lucu yang mengisahkan tentang seorang anak laki laki yang memiliki cita cita menjadi musisi dan menyanyikan lagu penyemangat yang sangat ceria.

4. My Petrend Girlfriend 2014

Untuk 20 film jepang terbaik yang keempat berjudul My Petrend Girlfriend. Film bergenre cinta ini mengisahkan tentang kisah cinta segiempat dan juga menceritakan tentang persahabatan. Dan antara cinta serta persahabatan ini saling berbenturan sehingga susah untuk mencari keputusan.

5. Tenshi No Koi (My Rainy Days) 2009

Untuk film jepang terbaik yang kelima berjudul Tenshi No Koi (My Rainy Days). Film bergenre romantis ini memiliki alur cerita yang mengharukan. Film ini menceritakan tentang kisah antara seorang siswi SMA yaitu Ozawa Rio yang memiliki jalur kelam tanpa gairah hidup dan sering berfoya foya dengan teman gengnya. Namun suatu ketika gairahnya muncul kembali setelah menjumpai laki laki berprofesi sebagai dosen bernama Ozawa Kouki.

6. Kirishima Bukatsu Yamerutteyo (Kirishima Thing)

Untuk film jepang terbaik yang keenam berjudul Kirishima Bukatsu Yamerutteyo (Kirishima Thing). Film ini menceritakan tentang hilangnya kirishima yang adalah idola sekolah. Dan banyak orang merasa kehilangan sehingga mencarinya.Dan hilangnya sosok peran utama ini memberikan dampak pada semua orang yang ada disekitarnya.

7. Liar Game 2007

Untuk film jepang terbaik yang ketujuh berjudul Liar Game. Film bergenre misteri strategi atau teka teki ini menceritakan tentang kebohongan. Pada film ini diceritakan sosok yang memiliki undangan untuk bermain game pada ruangan yang sama. Dan mereka saling bersaing untuk mendapatkan hadiah dengan cara membuat taktik kebohongan.

8. Kamisama No IUU Tori (As the Gods Will) 2014

Untuk film jepang terbaik yang kedelapan berjudul Kamisama No IUU Tori (As The God Will). Film ini hampir sama dengan film berjudul Liar Game yang mengangkat tema game. Pada film ini menggunakan nyawa sebagai taruhannya. Permainan yang sangat mencekam tersebut berlangsung di sekolah SMA di jepang.

9. Taiyou No Uta (Midnight Sun) 2006

Untuk 20 film jepang terbaik yang kesembilan berjudul Toiyou No Uta (Midnight Sun). Film ini diperankan langsung oleh YUI yang merupakan penyanyi sekaligus pencipta lagu terkenal yang ada di jepang. Dan ost pada film ini juga menggunakan lagunya yang berjudul Good Bye Days.

10. Nobody Knows (Dare Mo Shiranai) 2004

Untuk film jepang terbaik yang kesepuluh berjudul Nobody Knows (Dare Mo Shirana). Film ini menceritakan tentang pelajaran hidup yang juga bisa dipetik. Film yang mengharu biru dan sangat memilukan ini menceritakan tentang 4 anak bersaudara yang ditinggalkan oleh ibunya yang tidak bertanggung jawab. Kemudian anak tertua hidup merawat adik adiknya.

11. Tada Kimi Wo Aishiteru (Heavenly Forest) 2006

Untuk film jepang terbaik yang kesebelas berjudul Tada Kimi Wo Aishiteru (Heavenly Forest). Film bergenre tentang cinta romantis. Film ini menceritakan tentang sepasang sahabat yang saling ada rasa. Namun tiba tiba salah satu diantara mereka menghilang.

12. Densha Otoko 2005

Untuk film jepang terbaik yang keduabelas berjudul Densha Otoko. Film ini mengambil latar belakang kereta yang biasanya digunakan oleh masyarakat jepang untuk bertransportasi. Suatu saat seseorang laki laki yang juga merupakan otaku atau pecinta anime dan manga bertemu dengan wanita cantik di kereta saat berpergian dan kemudian jatuh cinta.

13. Shinobi : Heart Under Blade 2005

Untuk film jepang paling baik yang ketigabelas berjudul Shinobi : Heart Under Blade. Film ini menceritakan tentang jepang di masa lampau. Pada masa itu masih berdiri kerajaan dan juga klan shinobi. Inti dari film ini adalah konflik dari pemerintahan kerajaan.

14. Battle Royale 2000

Untuk film jepang terbaik yang keempat belas berjudul Battle Royale. Film bergenre game atau permainan ini merupakan film menarik. Cerita dari film ini adalah kejadian memprihatinkan yang ada di jepang yang meliputi kenakalan remaja. Kenalakan remaja yang tak terkendali ini membuat pemerintahan dan militer mengeluarkan kebijakan kontroversi.

15. Trilogy Of 20TH Century Boys

Untuk film jepang terbaik yang kelima belas berjudul Trilogy Of 20TH Century Boys. Film ini menceritakan tentang kisah perkumpulan 9 anak pada tahun 1999 yang sedang merancang imajinasi tentang permainannya sendiri. Dan bahkan salah seorang anak membuat simbol pertemanan.

16. Ima, Ai Ni Yukimasu 2004

Untuk film jepang terbaik yang keenam belas berjudul Ima, Ai Ni Yukimasu. Film bergenre cinta romantis ini menceritakan tentnag kisah hubungan keluarga yaitu antara ayah dan anak laki-lakinya. Sang ayah mengasuh anaknya yang sudah ditinggalkan oleh ibunya meninggal ketika usianya masih 6th.

17. Niji No Megami 2006

Untuk film jepang terbaik yang kedelapan belas berjudul Niji No Megami. Film ini menceritakan tentang kisah cinta antara dua mahasiswa yang pada saat itu berada pada satu jurusan yaitu jurusan film. Pada suatu ketika keduanya tersebut sedang menggarap proyek pembuatan film yang sangat amatir dan menimbulkan rasa suka.

18. Sekai No Chuushin 2004

Untuk film jepang terbaik yang kesembilan belas berjudul Sekai No Chusin. Film bergenre cinta ini menceritakan tentang dua insan yang sedang jatuh cinta. Film romantis ini memberikan cerita yang berujung manis.

19. Su Ki Da 2005

Untuk 20 film jepang terbaik yang terakhir atau yang kedua puluh berjudul Su Ki Da. Film ini menceritakan tentang seorang wanita berusia 17 tahun yang sedang memuja seorang pria. Namun dirinya harus mengalah demi kebahagiaan kakak kandungnya.

20 film jepang terbaik sangat banyak sekali dan ulasan diatas tersebut telah memberikan beberapa rekomendasi terhadap judul film terbaik yang ada di jepang dari berbagai macam jenis genre film.

Bagikan:

Tags

Steve Rogers

Berbagi inspirasi tentang film di oliswel.com

Leave a Comment